Memecah Tagihan Siswa

Author avatarFajar | Last edit 4/08/2022 by Fajar

Introduction

Memecah tagihan diperlukan jika orang tua hendak menyicil atau membayar tagihan sebagian dari total tagihan yang dibebankan.

Video overview

Step 1 - Cari Siswa Pada Menu Pencarian

Silahkan cari siswa yang tagihannya ingin dipecah atau split pada menu Pencarian menggunakan Nama/NIS.

Klik nama siswa yang tertampil, pastikan memilih siswa yang benar.


Step 2 - Scroll Kebawah, Pilih Tagihan dan Klik Split

Pada halaman Detil Siswa, silahkan scroll atau swipe kebawah sampai tagihan muncul pada layar komputer/hp anda.

Pilih tagihan yang akan di pecah, kemudian klik Split.


Step 3 - Pada Kolom Tagihan Berdasarkan Pilih Jumlah Tagihan

Pilih Jumlah Tagihan pada kolom tagihan berdasarkan, agar Anda dapat memecah tagihan berdasarkan jumlah pembayaran siswa atau orang tua.



Step 4 - Masukkan Nominal

Masukkan Nominal pembayaran tanpa menggunakan titik, koma, rupiah dan sebagainya.

Kemudian klik Calc.



Step 5 - Pastikan Data Benar, Klik Pisah Tagihan

Pastikan kembali data yang tertampil sudah benar sesuai keinginan Anda.

Jika sudah klik Pisah Tagihan.



Step 6 - Selesai

Selamat, Anda telah berhasil memecah tagihan di dashboard.




Comments

Published