Difference between revisions of "Membuat NIS Pendaftaran Siswa Baru"

 
Line 36: Line 36:
 
}}
 
}}
 
{{Tuto Step
 
{{Tuto Step
|Step_Title=Pilih Siswa yang Akan Dibuatkan NIS
+
|Step_Title=Pilih Calon Siswa yang Akan Dibuatkan NIS
 
|Step_Content=Pilih siswa yang akan dibuatkan '''NIS''' dan klik tombol '''NIS''' untuk membuat NIS baru untuk calon siswa tersebut dan memindahkan ke kelas di lembaga.
 
|Step_Content=Pilih siswa yang akan dibuatkan '''NIS''' dan klik tombol '''NIS''' untuk membuat NIS baru untuk calon siswa tersebut dan memindahkan ke kelas di lembaga.
 
|Step_Picture_00=Membuat_NIS_Pendaftaran_Siswa_Baru_Step_5.png
 
|Step_Picture_00=Membuat_NIS_Pendaftaran_Siswa_Baru_Step_5.png

Latest revision as of 03:07, 16 April 2021

Author avatarFajar | Last edit 16/04/2021 by Fajar

Introduction

PPDB Online merupakan fitur Pendaftaran calon siswa secara online yang dapat dengan mudah diakses dimana saja dan kapan saja. Tentunya pembuatan NIS menjadi satu hal yang penting, Anda dapat membuat NIS melalui dashboard IDN dengan syarat Siswa tersebut sudah dikelompokkan kedalam kelompok Tervalidasi dan telah lulus dalam serangkaian tes atau wawancara di lembaga pendidikan.

Step 1 - Silahkan Buka Dashboard Lembaga Anda

Klik https://dashboard.infradigital.io/pre-login untuk log in ke dashboard sekolah Anda. Pastikan menggunakan email yang sudah di aproval oleh tim Jaringan IDN.




Step 2 - Pilih Menu Siswa

Silahkan pilih menu Siswa untuk menampilkan dashboard PPDB Online IDN.



Step 3 - Klik PPDB Online

Silahkan klik PPDB Online untuk membuka detil calon siswa yang sudah melakukan pendaftaran di PPDB Online IDN.



Step 4 - Klik Tervalidasi

Pastikan calon siswa yang akan dibuatkan NIS nya berada dalam kelompok Tervalidasi dan tidak memiliki tagihan yang aktif di dashboard.



Step 5 - Pilih Calon Siswa yang Akan Dibuatkan NIS

Pilih siswa yang akan dibuatkan NIS dan klik tombol NIS untuk membuat NIS baru untuk calon siswa tersebut dan memindahkan ke kelas di lembaga.



Step 6 - Masukkan NIS Baru

Silahkan masukkan NIS baru yang diinginkan.


Step 7 - Masukkan Kelas yang Dituju

Silahkan masukkan Kelas tujuan calon siswa tersebut untuk menempati kelas yang ada di lembaga.

Kemudian klik Buat NIS.


Step 8 - Selesai

Selamat, Anda telah berhasill membuat NIS untuk Calon siswa yang dipilih.




Comments

Published