Difference between revisions of "Melengkapi Fitur Testimoni"

(Created page with "{{Tuto Details |Main_Picture=Melengkapi_Data_Beranda_web-design-website-coding-concept_1_.jpg |Main_Picture_annotation={"version":"3.5.0","objects":[{"type":"image","version":...")
 
 
Line 25: Line 25:
 
{{Tuto Step
 
{{Tuto Step
 
|Step_Title=Pilih Fitur
 
|Step_Title=Pilih Fitur
|Step_Content=Silahkan pilih menu '''Fitur''' untuk menampilkan fitur fasilitas di dashboard.
+
|Step_Content=Silahkan pilih menu '''Fitur''' untuk menampilkan fitur testimoni di dashboard.
 
|Step_Picture_00=Melengkapi_Fitur_Testimoni_Step_3.png
 
|Step_Picture_00=Melengkapi_Fitur_Testimoni_Step_3.png
 
|Step_Picture_01=Melengkapi_Fitur_Testimoni_Step_3.1.png
 
|Step_Picture_01=Melengkapi_Fitur_Testimoni_Step_3.1.png

Latest revision as of 09:16, 20 May 2021

Author avatarFajar | Last edit 20/05/2021 by Fajar

Introduction

Hanya di Jaringan IDN Anda dapat membuat website sendiri tanpa harus membayar biaya hosting dan maintenance setiap bulan atau tahunnya, alias Gratis!!

Step 1 - Silahkan Buka Dashboard Lembaga Anda

Klik https://dashboard.infradigital.io/pre-login untuk log in ke dashboard sekolah Anda. Pastikan menggunakan email yang sudah di aproval oleh tim Jaringan IDN.



Step 2 - Pilih Web

Jika tampilan dashboard sudah muncul, silahkan klik Web untuk memulai pengerjaan website Anda.




Step 3 - Pilih Fitur

Silahkan pilih menu Fitur untuk menampilkan fitur testimoni di dashboard.



Step 4 - Isi Judul Testimoni

Silahkan isi judul Testimoni seperti "Apa Kata Mereka?", Anda juga dapat mengisi dengan kata lain yang menurut Anda sesuai.



Step 5 - Klik Update

Klik Update untuk menyimpan data yang telah diisi.




Step 6 - Plih Tambah Testimoni

Scrol/Swipe kebawah dan pilih Tambah Testimoni untuk menambah informasi testimoni dari siswa atau orang tua terhadap lembaga.



Step 7 - Unggah Foto Testimoni

Silahkan Unggah Foto Testimoni yang akan ditampilkan di website dengan cara klik icon Foto seperti pada gambar.



Step 8 - Masukkan Nama dan Title

Pastikan Nama dan Title sesuai dengan penulisan yang valid.



Step 9 - Isi Testimonial

Silahkan isi Testimonial dari apa kata mereka terhdapat lembaga Anda.



Step 10 - Klik Tambahkan dan Selesai

Klik Tambahkan untuk menambahkan informasi testimoni tersebut di website.

Selamat, Anda telah berhasil menambahkan testimoni pada wesbite.



Comments

Published